Laporan Wartawan Grid.ID, Nur Andriana Sari
Grid.ID - Ada beberapa tips agar bisa cepat move on yang dapat kamu coba jika ingin segera melupakan mantan dan masa lalunya.
Dengan melakukan tips agar bisa cepat move on itu, maka kamu akan merasa lebih bahagia dan bisa menerima kenyataan.
Lalu, apa saja tips agar bisa cepat move on?
Yuk, simak 5 tips yang dikutip dari Pinkvilla (11/5/2022) berikut ini.
1. Jangan Habiskan Waktu untuk Baca Chat Lama
Tips pertama yang wajib kamu lakukan agar bisa cepat move on adalah tidak menghabiskan waktu untuk membaca dan menelusuri chat lama dengan mantan.
Sebab, ini akan membuat kamu terjebak masa lalu yang membuatmu berharap kembali pada mantan dan berujung gagal move on.
Untuk itu, akan jauh lebih baik jika kamu membuang kenangan yang beresiko membuatmu patah hati.
Dengan begitu, kamu tidak akan punya waktu lagi untuk membaca pesan lama tersebut.
2. Jangan Menguntit Mantan