Find Us On Social Media :

Masih Trauma, Masayu Anastasia Belum Berniat Menikah Lagi Meski Sudah Menjalin Hubungan 5 Tahun dengan Sang Kekasih

By Corry Wenas Samosir, Kamis, 9 Juni 2022 | 19:09 WIB

Masayu Anastasia

Masayu pun tak ingin masa lalunya itu terjadi kembali, maka dari itu dia ingin mengenal karakter satu sama lain lebih dalam.

"Cuma akunya kan karena pernah gagal trauma, jadi kayak lebih perfectsionis, jadi lebih picky, bisa nggak ya traumanya tuh masih terlalu gede," tuturnya.

Masayu Anastasia diketahui pernah menikah dengan vokalis Club Eighties, Lembu Wiworojati.

Keduanya menikah pada 6 Juli 2008, namun kemudian berpisah pada 17 Maret 2016.

Dari pernikahan tersebut, Masayu dan Lembu dikaruniai seorang putri yang diberi nama Samarra Anaya Amandari.

(*)