"Jujur saja, bukankah perutku justru terlihat lucu?" tulis V dalam komentar.
Salah seorang ARMY pun menjawab bahwa perut V memang benar-benar terlihat lucu.
Komentar tersebut pun kembali dijawab oleh V dengan membawa para hyung-nya.
Ya, V menyebut bahwa belakangan ini ia dipuji oleh para member BTS karena berhasil tumbuh dengan baik.
"Belakangan ini, hal-hal yang lucu memang yang terbaik."
"Aku utarakan ini kepada para hyung dan mereka mengatakan kepadaku bahwa aku berhasil tumbuh dengan baik," ujarnya.
Baca Juga: Heran Lihat V BTS Tak Mabuk Sama Sekali di 'BTS FESTA 2022', Penggemar Temukan Fakta Unik Ini
V memang sempat mengatakan bahwa dirinya akan memanfaatkan waktu hiatus BTS untuk menunjukan hal-hal yang belum banyak diketahui ARMY.
Apakah ini termasuk bagian perutnya?
Baca Juga: Susul Member Lainnya, Jungkook dan V BTS Pamer Tato Persahabatan, Yuk Intip Penampakannya
(*)