Bahkan, lactid acid merupakan kandungan AHA yang sangat ringan sehingga dapat digunakan oleh sobat Grid yang memiliki kulit sensitif.
Nah, karena kotoran dan sel-sel kulit mati yang terangkat, pori-pori dapat terjaga kebersihannya nih, sobat Grid.
Oleh karena itu, kecil kemungkinan akan timbulnya jerawat di permukaan kulit akibat pori-pori yang tersumbat.
Jerawat karena kondisi kulit kering juga dapat terhindar, karena manfaat susu kambing yang dapat menjaga kelembapan kulit!
Baca Juga: Manfaat Alkohol Pada Kesehatan Kulit, Ternyata Dapat Mengangkat Minyak Berlebih, Loh!
(*)