Kamu harus menghindari garam, karena bisa menyebabkan kerusakan ginjal yang signifikan dan juga merusak kesehatan secara keseluruhan.
Ginjal memetabolisme sekitar 95% sodium yang kita konsumsi melalui makanan.
Sehingga jumlah yang sangat tinggi dapat memperburuk dan menyebabkan komplikasi.
Dan, konsumsi natrium yang tinggi membuat ginjal bekerja lebih keras untuk menghilangkan kelebihan garam.
Akibatnya, hal ini membuat berkurangnya fungsi ginjal dan retensi air dalam tubuh.
Retensi air, di sisi lain dapat meningkatkan tekanan darah, yang selanjutnya memperburuk kesehatan ginjal.
4. Minum Alkohol Terlalu Banyak
Jumlah alkohol yang tinggi dapat menyebabkan masalah ginjal serius.
Alkohol dalam jumlah tinggi dapat menyebabkan asam urat diendapkan dalam tubulus ginjal dan menyebabkan penyumbatan tubular.
Hal ini meningkatkan risiko gagal ginjal.
Apalagi alkohol menyebabkan dehidrasi sehingga mempengaruhi fungsi ginjal normal.