Namun, sosok Leo justru sebaliknya.
Leo tidak akan patuh apalagi mencintai dan menerima mertua mereka seperti keluarga.
Meski ini tak selalu menjadi sikap dari zodiak Leo, tetapi ini sering diterapkan kebanyakan bintang berlambang Singa.
Sebenarnya, ada beberapa Leo yang akan tetap menghormati dan merawat mertua mereka.
Akan tetapi mereka tidak melakukan hal ini sepenuhnya.
Leo sering kali membuat masalah dalam pernikahan.
Ini karena mereka tidak melihat manfaat atau keuntungan dari bersikap baik kepada mertua.
Buruknya lagi, Leo tidak segan untuk bersikap tidak sopan dengan mertua di belakang pasangannya.
2. Aquarius
Seorang Aquarius melihat hubungan dan persahabatan dengan perspektif dunia nyata.
Mereka akan senang untuk bersikap baik kepada mertua mereka.