Find Us On Social Media :

'Seru! Ramai-ramai Perempuan Semua', Terlibat Penggarapan Film Religi, Lola Amaria Teringat Momen di Pesantren Dulu

By Devi Agustiana, Selasa, 2 Agustus 2022 | 13:02 WIB

Lola Amaria saat Grid.ID jumpai dikawasan Jakarta Selatan, Senin (1/8/2022).

Kendati demikian, banyak momen yang tak bisa dilupakan oleh juara busana nasional Wajah Femina 1997 itu.

Ia masih ingat dengan jelas momen kebersamaan dengan teman-temannya ketika melaksanakan ibadah sholat hingga membaca Al-Quran.

"Seru, karena ramai-ramai perempuan semua. Bangun, solat subuh, terus baca Al-Quran, solat sunnah. Ada banyak ilmu yang saya dapat, berguna sampai sekarang," tutur Lola.

Baca Juga: 'Hindari 5 Hal' Tetap Cantik Bak ABG di Usia 45 Tahun, Lola Amaria Ternyata Rutin Lakukan Kebiasaan Ini

(*)