Penduduk Negeri Ginseng itu ternyata tidak menggunakan Google untuk mencari informasi dari internet.
Mereka lebih senang menggunakan situs yang bernama Naver.
BACA JUGA Fitur Baru Google, Menjaga Keamanan Pemakaianya
Dikutip dari laman Serambinews, Naver dirilis pada Juni 1999 oleh sekelompok mantan karyawan Samsung.
Kata Naver sendiri diambil dari bahasa Inggris, Navigate dan akhiran 'er'.
Setelah digabung, kata Naver kemudian memiliki arti 'seorang pelayar di dunia web'.
2. Jepang
Jepang merupakan negara yang terbilang maju di bidang teknologi.