Pengacara Diusir Polisi Saat Ingin Dampingi Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J di Rumah Dinas Ferdy Sambo, Ada Apa Gerangan?
By Corry Wenas Samosir, Selasa, 30 Agustus 2022 | 12:17 WIB
Penampakan perdana Ferdy Sambo memakai baju tahanan berwarna oranye, saat proses rekonstruksi pembunuhan Brigadir Yoshua di Duren Tiga, Selasa (30/8/2022).
Baca Juga: 'Kami Tidak Boleh Lihat', Kecewa, Kuasa Hukum Brigadir J Diusir di Rekonstruksi
Para tersangka dijerat Pasal 340 KUHP tentang Pembunuhan Berencana subsider Pasal 338 KUHP tentang pembunuhan juncto Pasal 55 juncto 56 KUHP.
Empat tersangka ditahan, sementara polri belum melakukan penahanan terhadap Putri lantaran kondisi kesehatan.
Baca Juga: Begini Penampakan Perdana Ferdy Sambo Pakai Baju Tahanan Oranye di TKP Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J, Tunjukkan Ekspresi Datar dengan Tangan Diborgol
(*)