Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Kita semua memiliki organ pernapasan yang harus dijaga agar terhindar dari penyakit sistem pernapasan.
Penyakit pada sistem pernapasan manusia dapat terjadi karena lingkungan atau kebiasaan yang tidak sehat.
Nah, ada banyak penyakit pernapasan. Mengutip Kompas.com, penyakit tersebut yaitu:
Asma
Tuberculosis (TBC)
Asfiksi
Asidosis
Adenoid
Baca Juga: Apa yang Harus Dilakukan untuk Menghemat Listrik? Inilah Kunci Jawaban Kelas 4 SD Tema 2
Pneumonia
Difteri