Lagipula, lanjut Bamsoet, saat ini tak sedikit orang sudah mulai bergeser pada kendaraan listrik.
Apalagi jika dibandingkan, mengganti body kendaraan sudah menjadi hal yang lumrah dilakukan di luar negeri.
"Kita ini masih terkurung dengan peraturan perundang-undangan yang ada bahwa sasis kemudian nomor mesin itu wajib."
"Nanti ke depan itu tidak ada lagi, yang penting nomor VIN itu yang menjadi patokan untuk sebuah kendaraan," tandasnya.
(*)