Dengan demikian, kamar mandi Anda akan terbebas dari sejumlah hewan kecil yang menjijikan.
Anda juga bisa menggunakan garam untuk merontokkan kotoran membandel yang berkerak di lantai kamar mandi.
Nah, berikut ini adalah cara untuk merontokkan kerak membandel pada lantai kamar mandi dengan menggunakan garam dilansir dari Grid Hype pada Senin (12/09/2022).
- Rebus dua liter air bersih di dalam panci
- Masukkan air yang telah mendidih ke dalam wadah besar seperti baskom
- Tambahkan 200 gram garam dapur ke dalam air tersebut.
- Aduk hingga merasa agar garam larut dengan sempurna.
- Setelah itu, siramkan air garam tersebut ke seluruh permukaan lantai kamar mandi.
Bukan cuma itu saja, kamu juga bisa mengatasi kloset yang mampet dengan garam, lho.
Berikut adalah tata caranya yang dikutip dari Grid Fame pada Senin (12/09/2022).
1. Cek Kondisi WC