Find Us On Social Media :

Sudah Berumur Tapi Rambut Tetap Hitam Legam, Ternyata Santan Bisa Jadi Cara Atasi Uban!

By None, Sabtu, 15 Oktober 2022 | 15:43 WIB

ilustrasi santan kelapa

Grid.ID - Seiring bertambahnya usia, rambut putih alias uban semakin sering muncul.

Tak sedikit orang yang kurang pede kalau memiliki rambut beruban karena identik dengan tanda penuaan.

Kalau ingin rambut tetap hitam meski usia tak lagi muda, mungkin bisa pakai cara alami menghilangkan uban dengan santan.

Ya, bahan yang diolah dari sari kelapa ini ternyata bisa membantu mengatasi uban, loh!

Daripada mengecat rambut dengan bahan kimia, tidak ada salahnya menghilangkan uban dengan santan ini.

Yuk simak tipsnya berikut ini!

Santan untuk Hilangkan Uban Di Rambut

Ternyata, dengan menggunakan santan tak hanya untuk mengatasi uban tetapi juga sekaligus mengusir ketombe. 

Penggunaan santan untuk mengatasi uban sudah dilakukan sejak lama.

Baca Juga: Kasih Tahu Emak-emak Sekomplek, Hanya Bermodalkan 1 Buah Belimbing Wuluh, Uban di Kepala Terhempas, Rambut Hitam Bersinar dengan Akar Rambut Kuat Bikin Kembali Terlihat Muda!

Melalui santan yang digunakan ini, pertumbuhan uban menjadi lebih lambat dan jumlah uban yang ada bisa berkurang.

Dalam menggunakan santan untuk mengatasi uban, bisa menggunakan cara tradisional yaitu memarut kelapa terlebih dahulu.