Find Us On Social Media :

Kunci Jawaban Materi Kelas 5 SD Tema 4, Pengertian dan Contoh Pantun Nasihat Beserta Maknanya

By Ragillita Desyaningrum, Minggu, 23 Oktober 2022 | 14:04 WIB

Inilah pengertian dan contoh pantun nasihat, kunci jawaban materi bahasa Indonesia kelas 5 SD tema 4.

agar bahagia jiwa dan raga.

Makna: pantun ini mengingatkan bahwa olahraga adalah salah satu aktivitas yang bisa menyehatkan tubuh sekaligus membuat diri menjadi bahagia.

Contoh Pantun Nasihat tentang Jangan Menunda Pekerjaan

Baca Juga: Menyebutkan Macam-macam Motif Batik di Indonesia, Kunci Jawaban Materi Kelas 5 SD Tema 3

Di sekolah ada pemuda tampan,

berangkat pagi tergesa-gesa.

Jika menunda-nunda pekerjaan,

Hanya kata terlambat yang tersisa.

Makna: pantun ini memberi nasihat untuk tidak menunda-nunda suatu pekerjaan dan melakukannya dengan lebih cepat.

Contoh Pantun Nasihat tentang Pendidikan

Jalan-jalan ke pemancingan,

berangkatnya lewat sekolah.