Find Us On Social Media :

Banyak Pahala, Yuk Simak Niat dan Tata Cara Salat Gerhana Bulan Total yang Akan Terjadi di Indonesia Hari Ini

By Rizqy Rhama Zuniar, Selasa, 8 November 2022 | 10:21 WIB

Bacaan niat dan tata cara salat gerhana bulan total

5. Ruku’.

6. Bangkit dari ruku’ (i’tidal) sambil mengucapkan “Sami’allahu Liman Hamidah, Rabbana Wa Lakal Hamd”.

7. Setelah i'tidal pertama tidak langsung sujud, tapi dilanjutkan membaca surat Al Fatihah dan surat Al Quran.

Saat berdiri yang kedua ini lebih singkat dari yang pertama.

8. Melakukan ruku' kedua yang panjangnya lebih pendek dari ruku’ sebelumnya.

9. Kemudian bangkit dari ruku’ (i’tidal).

10. Sujud yang panjangnya sebagaimana ruku’, lalu duduk di antara dua sujud, lalu sujud kembali.

11. Bangkit dari sujud lalu mengerjakan raka’at kedua sebagaimana raka’at pertama.

Pada raka'at kedua ini, bacaan dan gerakan-gerakannya lebih singkat dari sebelumnya.

12. Salam.

Setelah salam, imam atau khotib akan menyampaikan dua kutbah.

Itulah bacaan niat dan tata cara salat gerhana bulan total, smeoga bermanfaat.

Baca Juga: Kunci Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI Tentang Gerhana Bulan dan Proses Terjadinya, Benarkah Berbahaya Bagi Ibu Hamil?

(*)