Find Us On Social Media :

Arti Mimpi Menikah dengan Sahabat Menandakan Kekhawatiran dan Ketakutan, Tanda Terlalu Overthingking?

By None, Jumat, 25 November 2022 | 05:30 WIB

Arti Mimpi Menikah dengan Sahabat

Baca Juga: Arti Mimpi Kehilangan Cincin Kawin, Benarkah Pertanda Buruk hingga Berkaitan dengan Perpisahan? Cek Maknanya!

Berikut beberapa arti menikah yang dirangkum Tribun Bali dari berbagai sumber:

1. Menikah karena Perjodohan

Jika kamu ber mimpi menikah karena perjodohan dan merasa dipaksa tetapi tidak bisa mengelak, itu berarti adanya rasa kekhawatiran yang mendalam.

Selain itu, peran pelindung dalam hubungan dan kebiasaan kamu mengalah agar tak membuat orang lain terluka sangat dominan.

2. Menikah dengan Sahabat

Sebaliknya mimpi menikah dengan sahabat bisa menandakan adanya rasa kekhawatiran akan jatuh cinta dengan sang sahabat.

Selain itu, mimpi itu juga bisa berarti adanya bibit cinta dengan sahabat yang tak kamu sadari.

3. Menikah dengan Orang Tak Dikenal

Jika kamu ber mimpi menikah dengan orang yang tak dikenal berarti adanya sisi feminim dan maskulin yang menyatu.

Sisi transisi ini mencari keseimbangan antara sisi agresif dan emosional kamu.