Tentu banyak perubahan terlihat pada diri Velove Vexia, khususnya jika menyangkut soal penampilan.
Seperti apa penampilannya saat ini?
Intip yuk!
Salah satu perbedaan yang terlihat adalah tubuh Velove Vexia adalah dirinya terlihat lebih langsing.
Pesona Velove Vexia sebagai seorang istri pun semakin terpancarkan.
Tak hanya itu saja, aura wajahnya juga kian berseri.
Selain cantik, pemain film Hujan Bulan Juni ini juga terlihat makin kece dengan balutan busana yang dikenakannya.
Velove Vexia terbilang cukup pintar memadu padankan outfit yang dikenakannya sehingga selali terlihat stylish.
Dulu sebelum menikah, Velove Vexia kerap berpakaian seksi dan terbuka.
Namun sekarang, agaknya dia lebih nyaman berpenampilan tertutup.