Find Us On Social Media :

Crazy Rich Vietnam Bayar Rp8 Miliar untuk Gelar Pesta Pernikahan Mewah, Acara Diguyur Hujan Deras Hingga Berakhir Begini!

By None, Rabu, 7 Desember 2022 | 14:24 WIB

Viral pernikahan Crazy Rich Vietnam

Warna utama yang dipakai adalah warna putih.

Gerbang melengkung putih dan pilar yang tak terhitung jumlahnya dibangun mengelilingi venue pernikahan.

Gerbang dan pilar tersebut dihiasi dengan rangkaian bunga segar berwarma-warni.

Rangkaian bunga juga diletakkan di banyak sudut venue, semakin menambah kesan glamor dan mewah.

Diketahui bahwa semua bunga yang dipakai adalah bunga segar yang diimpor secara khusus.

Hoang Cong Cuong menyebutkan bahwa pesta pernikahan ini telah dipersiapkan sejak setahun lalu.

Pasangan pengantin sengaja menyewa ratusan pekerja, termasuk sekelompok tim insinyur dan arsitek untuk mewujudkan pernikahan mewah impian mereka.

Baca Juga: Pesta Pernikahan Kaesang dan Erina Digelar Besar-besaran, Jokowi Minta Maaf Kepada Masyarakat Yogyakarta dan Solo

Tim yang bekerja bahkan melibatkan orang dari luar Vietnam, termasuk dari Flipina.

"Kami berada di lokasi pernikahan yang sejauh ini terbesar di Asia.

Semua pakar terkemuka hadir dan pertemuan kami berlangsung selama tiga bulan dan proses persiapan dari kru Vietnam dan Filipian memakan waktu hampir enam bulan," tulis Hoang Cong Cuong dalam unggannya.