Baca Juga: Kunci Jawaban Materi IPA Kelas 8, Kenapa Keringat Terasa Asin dan Mengeluarkan Bau Tak Sedap?
3. Dalam pembuatan kalimat penjelas akan membutuhkan bantuan kata sambung, sedangkan kalimat utama bisa berdiri secara utuh tanpa bantuan kata sambung.
4. Kalimat utama lebih singkat, padat, dan jelas. Sedangkan kalimat penjelas akan banyak berisi rincian, kerterangan, dan contoh.
5. Kalimat utama berdiri untuk menginformasikan gagasan pokok atau topik paragraf, sedangkan kalimat penjelas berfungsi menguatkan topik yang dibahas.
6. Kalimat utama biasanya jumlahnya tidak lebih dari satu kalimat, sedangkan kalimat penjelas jumlahnya bisa mencapai 2 sampai 4 kalimat dalam satu paragraf.
7. Kalimat penjelas harus bisa diuraikan dan dijelaskan melalui kalimat berikutnya, sedangkan kalimat utama dapat dimengerti tanpa dijelaskan secara rinci.
Nah, itu dia pembahasan kunci jawaban mengenai perbedaan kalimat utama dan kalimat penjelas.
Semoga bermanfaat.
(*)