Find Us On Social Media :

5 Fakta Menarik Timnas Maroko yang Kini Jadi Unggulan di Piala Dunia 2022, Sukses Bikin Ronaldo Nangis hingga Ukir Sejarah Baru

By Mentari Aprelia, Senin, 12 Desember 2022 | 19:39 WIB

Timnas Maroko ukir sejarah baru di Piala Dunia 2022

Laporan Wartawan Grid.ID, Mentari Aprellia

Grid.ID - Memang begitu banyak hal menarik dan tak terduga dalam gelaran Piala Dunia 2022.

Salah satunya soal Timnas Maroko yang secara mengejutkan bisa mengalahkan Timnas Portugal di Piala Dunia 2022.

Padahal Portugal yang diperkuat pesepak bola dunia, Christiano Ronaldo menjadi salah satu tim unggulan di ajang Piala Dunia 2022.

Dilansir dari Kompas.com, Senin (12/12/2022), Maroko sukses melaju ke babak semifinal setelah berhasil melesatkan satu gol ke gawang Portugal.

Gol semata wayang dari Maroko tersebut dicetak Youssef En-Nesyri pada menit ke-42.

Kekalahan 0-1 Timnas Portugal asal Maroko pun memaksa tim Christiano Ronaldo tersebut gagal mengukir mimpi menjadi juara Piala Dunia 2022.

Bahkan Christiano Ronaldo sampai menangis saat timnya harus menelan pil pahit kekalahan gegara gagal membobol gawang Maroko.

Di balik kemenangan Maroko ini, ternyata ada sejumlah fakta menarik yang sayang untuk dilewatkan.

Berikut informasinya seperti dikutip dari TribunMedan.com, Senin (12/12/2022).

1. Mengukir sejarah baru

Baca Juga: Qatar Sempat Tuai Kontroversi Gegara Larangan LGBT, Suporter Timnas Argentina Ini Malah Puji Habis-habisan Tuan Rumah Piala Dunia 2022: Semua Saling Menghargai