Baca Juga: Mulan Jameela dan Mantan Suami Tampil Serasi Dampingi Anak Wisuda
Tak terlihat batang hidung Al El Dul dalam foto, Mulan Jameela menjelaskan fakta yang terjadi.
Rupanya, Al dan El memilih untuk tidur di hotel karena jetlag usai penerbangan jauh dari Indonesia.
"Yang nanya kak al el dul kemana? Kak al dan kak el ikut tp mereka tidur karna jetleg," tutur Mulan.
Sementara Dul Jaelani tak turut serta dalam liburan tersebut karena alasan kesehatan.
"Kalo Dul ga ikut, karna alasan kesehatan," lanjutnya.
Mulan Jameela pun berharap agar ia dan keluarganya diberikan kelancaran dan kesehatan selama liburan.
"Semoga kita semua sehat selalu ya geeeesss Aamiin ya Allah," tukas Mulan.
(*)