Meski berlimpah kekayaan, Sandra Dewi rupanya juga mengalami lika-liku menjadi seorang ibu.
Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @selebyar pada Selasa (27/12/2022),
"Kalau bisa sesuatu, bapaknya seneng banget. Yang ngajarin siapa? Yang disebelin siapa? Kan kita," ujar Sandra Dewi.
"Jam 4 sore Rafa ayo bangun, belajar baca. Kalau anaknya pintar baca papanya senang banget, 'uh pintar banget'," sambungnya.
"Yaiyalah siapa yang ngajarin," tambahnya.
(*)