Find Us On Social Media :

Awas! Musim Hujan Rentan Sakit, Ini 6 Makanan dan Minuman untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

By Devi Agustiana, Minggu, 1 Januari 2023 | 17:21 WIB

Ini makanan untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Musim hujan rentan membuat tubuh sakit.

5. Bayam

Bayam dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, karena mengandung banyak nutrisi penting dan antioksidan, termasuk flavonoid, karotenoid, vitamin C, vitamin E

Vitamin C dan E dapat membantu mendukung sistem kekebalan.

Penelitian juga menunjukkan bahwa flavonoid dapat membantu mencegah flu biasa pada orang sehat.

6. Teh hijau

Teh hijau hanya mengandung sedikit kafein, sehingga orang bisa menikmatinya sebagai alternatif teh hitam atau kopi.

Baca Juga: Masyarakat Indonesia Harus Tahu, Modal Campur Kopi dan Kunyit Bisa Hasilkan Minuman Ajaib, Penyakit pada Minggat!

Teh hijau mengandung flavonoid, yang dapat mengurangi risiko masuk angin.

Selain berbagai makanan dan minuman di atas, berikut kebiasaan yang juga akan menjaga kekebalan tubuh:

Menghindari merokok

Berolahraga secara teratur

Menjaga berat badan yang sehat

Menghindari alkohol atau minum secukupnya

Cukup tidur

Meminimalkan stres

Mempraktikkan cuci tangan yang benar dan kebersihan mulut.

(*)