Baca Juga: 12 Ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2023 Bahasa Inggris dan Artinya, Cocok untuk Update Status!
-210 grm gula halus
-Daun pisang
Cara Membuat:
1. Bersihkan daun pisang, rebus sebentar daun pisang dan angkat, tata di dalam mangkok seperti di atas.
2. Larutkan gula halus dengan air panas aduk dengan whisk.
3. Masukkan tepung ketan aduk rata.
4. Tambahkan air daun pandan aduk rata.
5. Saring tiga kali kemudian masukkan ke dalam mangkok, tutup dengan aluminium foil.
6. Panaskan kukusan hingga mendidih, masukkan mangkok adonan dan kukus hingga 2 jam, lihat kalau airnya kurang tambahkan air. (Boleh guna presto)
Baca Juga: Bak Dewi Turun dari Kayangan, Tengok Penampilan Audi Marissa dalam Pemotretan Khusus Imlek 2022!
7. Angkat dan dinginkan terlebih dahulu semalaman baru angkat dari mangkok dan potong sekeliling daun pisang.
8. Siap di sajikan
(*)