Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID - Tahun Baru Imlek 2023 akan segera tiba.
Sejumlah persiapan tentu dilakukan guna menyambut Tahun Baru Imlek 2023.
Salah satunya adalah menyiapkan sajian wajib saat Tahun Baru Imlek 2023.
Salah satu hidangan yang selalu ada saat perayaan Imlek adalah kue mochi.
Chef Devina Hermawan membagikan resep kue mochi Semarang dengan isian kacang.
Dilansir Grid.ID dari kanal Youtube Devina Hermawan pada Minggu (15/1/2022), ini resep dan cara membuat kue mochi.
Bahan isian original:
90 gr kacang tanah goreng, giling
Baca Juga: Jelang Imlek 2023, Cut Meyriska Ikut Lakukan Ritual Tahunan Keluarga Roger Danuarta Ini
35 gr gula pasir
50 ml air