Find Us On Social Media :

Dijamin Bakalan Super Hoki! Inilah 8 Dekorasi Imlek 2023 yang Bisa Mendatangkan Keberuntungan di Rumah

By Ragillita Desyaningrum, Rabu, 18 Januari 2023 | 13:49 WIB

Menjelang Tahun Baru China, cobalah untuk menghias rumah dengan 8 dekorasi Imlek yang dipercaya dapat mendatangkan keberuntungan.

Pemasangam lampion merah di rumah ataupun di tempat usaha menjelang Imlek dipercaya dapat menjauhkan nasib buruk.

Baca Juga: Imlek 2023: Ramalan Karier dan Percintaan Shio Naga di Tahun Kelinci Air, Siap-siap Dapat Keberuntungan di Tempat Kerja!

Selain itu, secara tradisional, dekorasi berwarna merah juga melambangkan keberuntungan.

Petasan Merah

Menurut legenda, petasan merah dipasang untuk menakut-nakuti roh yang meneror desa selama Tahun Baru Imlek.

Kaligrafi Fu

Kaligrafi Fu umumnya ditulis di atas kertas persegi merah ataupun potongan kertas merah yang ditempelkan di pintu atau dinding.

Pasang sedemikian rupa sehingga karakternya terbalik karena kata ‘terbalik’ merupakan homofon dari kata dao yang artinya tiba.

Menurut Chiang, ini merupakan simbol datangnya rezeki di tahun yang baru.

Ikan Merah