Find Us On Social Media :

Parenting Nikita Willy Patut Diacungi Jempol, Perlakuan Istri Indra Priawan pada Baby Issa yang Sedang Makan Jadi Sorotan

By Fidiah Nuzul Aini, Jumat, 20 Januari 2023 | 16:31 WIB

Parenting Nikita Willy Patut Diacungi Jempol, Perlakuan Istri Indra Priawan pada Baby Issa yang Sedang Makan Jadi Sorotan

Baca Juga: Dinikahi Putra Juragan Taksi Bersaham Rp 14 Miliar, Nikita Willy Cuek Bebek Usai Dinyinyiri Netizen Gegara Pola Asuh Anak sampai Beri Ucapan Menohok ini

Pasalnya, suami Nikita Willy itu merupakan cucu pendiri perusahaan taksi ternama 'Blue Bird' yakni Mutiara Fatimah Djokosoetono.

Melansir dari GridPop.ID, suami Nikita Willy menuliskan di akun Linkedin bahwa dirinya sebagai pemilik Blue Bird Group sejak tahun 2010 hingga saat ini.

Kebahagiaan Nikita Willy dan Indra Priawan semakin lengkap dengan hadirnya seorang putra tampan yang bernama Issa Xander Djokosoetono.

Issa Xander Djokosoetono pada 8 April 2022 lalu di Amerika Serikat.

Baru-baru ini, Nikita Willy jadi sorotan gegara gaya parentingnya.

Bahkan, gaya parenting istri Indra Priawan ini patut diacungi jempol.

Hal itu bisa dilihat saat Nikita Willy menemani Baby Issa saat sedang makan yang tayang di akun Instagram @insta_julid, Kamis (19/1/2023).

Pada video tersebut, wanita berusia 28 tahun itu sedang menemani Baby Issa yang sedang makan.

Ia tampak begitu sabar dan telaten memberikan makanan untuk putra Indra Priawan.

Ternyata Nikita Willy berkonsultasi pada dokter untuk gaya parentingnya.

Istri Indra Priawan itu mengaku selalu menyediakan tempat dan makanan bergizi untuk Baby Izza.