Find Us On Social Media :

Berawal dari Bercanda hingga Jadi Calon Suami, Fay Nabila Bongkar Awal Mula Perkenalan dengan Rama Restu!

By Virgilery Levana Clarence, Kamis, 26 Januari 2023 | 09:26 WIB

Fay Nabila ungkap awal mula dirinya berkenalan dengan Rama Restu hingga akhirnya akan menikah.

"Karena awalnya aku tuh emangnya cuma sebatas chat biasa, karena kita sering bercanda-bercandaan gitu lho," tuturnya.

"Kok ini chatnya makin intens, dia suka ngajak keluar, perhatian, terus aku udah mikir ah udah pasti modus nih," jelasnya.

(*)