3. Pasangan serasi
Tak sedikit warganet yang mengatakan jika Teuku Rassya dan Cleantha Islan merupakan pasangan yang serasi.
Memiliki paras ganteng dan cantik, keduanya dinilai begitu serasi.
Meski disebut pasangan yang serasi, namun keduanya juga sering mendapat komentar pedas dari para haters.
4. Usia Teuku Rassya lebih tua satu tahun dari Cleantha Islan
Tak banyak yang tahu bahwa usia Teuku Rassya lebih tua satu tahun dari Cleantha Islan.
Banyak warganet menilai jika Cleantha Islan lebih tua dari Teuku Rassya.
Sebagai informasi, kini Teuku Rassya menginjak usia 23 tahun.
Sementara Cleantha Islan kini memasuki usia 22 tahun.
5. Kompak dalam setiap momen
Pasangan ini juga terlihat begitu kompak dalam setiap momen.
Keduanya tak segan melihatkan kemesraan mereka di depan publik.
Tak heran, jika keduanya begitu langgeng hingga kini.
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul, 5 Potret Gaya Pacaran Teuku Rassya & Cleantha Islan, Kenakan Baju Sama hingga Mesra di Setiap Momen
(*)