Harga 17 ribu rupiah
Kemduian ada juga produk eyeliner tahan lama murah meriah dari brand Madam Gie yang bisa jadi pilihanmu nih sobat Grid.
Diketahui, Madame Gie Eyeready Liner ini diklaim memiliki pigmentasi yang tinggi dengan rona yang tegas.
Kemudian produk eyeliner ini juga mengandung formula waterproof, smudge proof dan tahan lama.
Madame Gie Eyeready Liner memiliki aplikator yang mudah digunakan apalagi bagi para pemula.
Gimana sobat Grid, tertarik membelinya? (*)
Baca Juga: Revolusioner! Lavie Beauty Hadirkan Eyeliner Sekaligus Lem Bulu Mata Line N’ Lash