Selain dari sisi negatif, mimpi mendengarkan musik juga menjadi penanda hal positif.
Terlebih ketika musik yang didengar memiliki lantunan yang baik dan mudah didengarkan nada-nadanya.
Tentunya ini akan menjadi tanda bahwa kamu sedang gembira lebih dari biasanya.
Berita baiknya yang lain adalah kemungkinan akan adanya kabar-kabar menyenangkan dari orang-orang yang kamu sayangi.
3. Akan ada seseorang yang merusak mood
Meskipun mendengarkan musik sering menjadi hal yang positif, kenyataannya tidak akan selalu seperti itu.
Mimpi mendengarkan musik bisa menandakan kalau seseorang akan merusak suasana hatimu.
Karena itu, berhati-hatilah jika sudah menemukan tanda-tandanya.
4. Sedang berbohong untuk orang yang disayang
Bermimpi mendengarkan musik bisa menjadi hal yang negatif buatmu.
Salah satunya adalah kamu sedang berbohong untuk orang yang kamu sayangi.
Baca Juga: Arti Mimpi Memakai Karang Bunga di Kepala, Ternyata Jadi Pertanda Baik Ini, Simak Penjelasannya