Jeje Govinda pun mengungkap rasa senangnya saat sang anak belajar salat.
"Alhamdulillah anak-anak udah pada belajar sholat," tulis Jeje Govinda.
"Tapi Zayn tetep aneh-aneh kelakuannya, malah sholat di atas kursi," sambungnya.
"Uney next-nya pake mukenanya yah," tambahnya.
Netizen pun memberikan komentar atas unggahan ini.
"Masya Allah jadi anak salih dan salihah ya," tulis akun @shona_ima.
"Zayn selalu bikin gemas," tulis akun @irarenggugalo_.
"Gemas!" tulis akun @ichadella123467.
(*)