Anda sebaiknya lebih fokus pada diri sendiri daripada orang lain yang menjengkelkan.
Jangan biarkan energi negatif menguasai diri dan membuat Anda terpuruk atau ingin membalas dendam.
Untuk menghindari hal tersebut, Anda bisa menyibukkan diri dengan membersihkan rumah.
Jika tidak, Anda bisa mendekorasi ulang rumah agar memberikan suasana berbeda.
(*)