2. Shio Kelinci
Shio paling boros dan sering menghamburkan uang selanjutnya adalah shio kelinci.
Adapun yang termasuk dalam shio kelinci adalah mereka yang lahir pada 1951, 1963, 1975, 1987, 1999, dan 2011.
Mereka adalah orang yang paling mudah terpengaruh membeli barang-barang yang dirasa tidak penting.
Keuangan shio kelinci selalu jatuh drastis dan tergoda membeli barang, sehingga membuatnya kesusahan sendiri.
Bahkan, ramalan shio menyebutkan bahwa uang sebanyak apapun pasti akan habis di tangan shio kelinci.
Kebiasaan boros ini membuat mereka sering berhutang ke sana dan ke sini untuk mencukupi kebutuhan hidupnya.
3. Shio Tikus
Terakhir, shio yang paling boros dan suka menghamburkan uang untuk hal tidak berguna adalah shio tikus.
Bagi mereka yang lahir pada tahun 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, dan 2020 tergolong sebagai shio tikus.
Shio ini akan selalu terjebak dalam kemiskinan karena karakter impulsif yang sering membeli barang dalam jumlah banyak.
Umumnya, barang tersebut memang dibutuhkan, tapi sebenarnya tidak harus membutuhkan sebanyak itu.
Shio tikus harus berusaha untuk menstabilkan keuangannya supaya tidak terjebab dalam kemiskinan.
Ada baiknya untuk fokus menabung demi masa depan daripada membeli barang-barang yang belum dibutuhkan.
(*)