Find Us On Social Media :

Cara Bikin Ketupat Lebaran Tahan Lama dan Tidak Cepat Basi, Siap-siap Dipuji Mertua!

By Grid., Selasa, 18 April 2023 | 08:11 WIB

ilustrasi ketupat lebaran

Kemudian tiriskan sebelum dimasak.

2. Perhatikan pembungkus ketupat

Gunakan kain ketupat yang bersih dan kering untuk membungkus ketupat.

Pastikan kain ketupat dibersihkan dengan air dan deterjen sebelum digunakan.

Daun kelapa atau janur biasanya digunakan sebagai salah satu bahan pembungkus ketupat.

Jadi, pastikan untuk memilih daun kelapa yang benar agar hasil dari ketupat awet saat disimpan.

Pilih daun kelapa dengan warna kuning muda kehijauan.

Baca Juga: Bertahun-tahun Akhirnya Terungkap, Begini Asal-usul Ketupat hingga Menjadi Makanan Khas Lebaran di Indonesia, Ternyata Sudah Ada Sejak Abad ke-15

Daun kelapa dengan karakteristik seperti itu termasuk masih muda dan bisa membuat ketupat awet lama.

Hindari pemilihan daun kelapa yang tua dan kering.

3. Jangan diisi sampai penuh