Dalam narasi video tersebut, saat divalidasi ke pihak keluarga, Bu Tini memiliki rumah yang sangat layak huni.
Namun, ada dugaan aksi menggelandang Bu Tini itu jadi sebuah mata pencaharian lantaran hasilnya yang melimpah.
Tak ayal bila kasus Bu Tini itu ramai jadi sorotan hingga banjir kecaman dari netizen.
Sugiyatmi*** Inilah mengapa ada larangan ngasih duit ke peminta2 karena sebenarnya mereka mampu. Itu pekerjaan mereka, sekarang jarang ada pengemis yang benar2 fakir.
Tedy*** Jangan dilihat isi dompetnya, jgn dicemooh, lihat bagaimana caranya dia bisa berhemat dan menabung, itu yang harus dicontoh.
Nilaa*** Ciri-ciri manusia kufur menumpuk harta dari mengemis naudzubillah.
(*)