Find Us On Social Media :

GEMPA Bantul, 1 Warga Meninggal Dunia, Begini Detik-detik Korban Mengembuskan Napas Terakhir di Pelukan Suami

By Grid., Sabtu, 1 Juli 2023 | 10:39 WIB

Begini kronologi detik-detik 1 warga meninggal dunia saat gempa Bantul, Jumat (30/6/2023).

Berikut data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang diterima Tribunjogja.com:

Kekuatan: 6.0

Tanggal: 30-Juni-2023

Waktu Gempa: 19.57.43 WIB

Epicenter: 8,63° LS ; 110,08° BT

Kedalaman: 67 Km

Hasil monitoring BMKG sampai jam 21:30 WIB menunjukkan adanya 20 (dua puluh) aktivitas Gempabumi susulan (aftershock) dengan rentang magnitudo 3,0 - 4,2.

Sumber Gempa Bumi

Dengan memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya,Gempabumi yang terjadi merupakan jenis gempabumi menengah akibat adanya aktivitas subduksi Lempeng Indo-Australia dan Eurasia.

Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa Gempabumi memiliki mekanisme pergerakan naik ( thrust fault ).

Baca Juga: Arti Mimpi Gempa Bumi di Siang Hari Menurut Primbon Jawa, Pertanda Akan Dapat Jabatan Tinggi, Jadi Presiden?