Find Us On Social Media :

NYELENEH, Wali Kota Ini Resmi Menikah dengan Buaya Betina, Alasan di Baliknya Justru Bikin Warga Bangga

By Grid., Senin, 3 Juli 2023 | 08:40 WIB

Wali Kota Ini Resmi Menikah dengan Buaya Betina

Saat upacara ini Victor dan warganya tampak bahagia.

Lalu ia menceritakan alasannya:

"Saya menerima tanggung jawab ini karena kami saling mencintai. Itulah yang terpenting dalam pernikahan ini."

"Anda tidak dapat menikah tanpa cinta ... Saya menyerah untuk menikah dengan wanita cantik ini."

Pernikahan tersebut adalah pemeragaan kembali ritual leluhur di salah satu kota Meksiko Selatan.

Awalnya ritual ini dilakukan oleh salah satu petinggi kota yang dihuni oleh masyarakat Pribumi Chontal.

Mereka hidup di tanah genting Tehuantepec, Mexico.

Pengantin wanita adalah reptil jenis caiman, penghuni rawa yang mirip dengan aligator berasal dari Meksiko dan Amerika Tengah.

Perkawinan laki-laki dan caiman semacam ini sudah berlangsung selama 230 tahun di masyarakat setempat.

Baca Juga: 25 Tahun Beri Makan Buaya yang Dianggap Bak Keluarga Sendiri, Intip Perlakuan Manis Nelayan Ini saat Jenguk Hewan Peliharaannya

Ritual ini memperingati persatuan damai dari dua kelompok pribumi.