"Bonus akhir tahun itu juga tidak diberikan," kata perwakilan eks pegawai Tasyi.
Netizen pun memberikan komentar atas pengajuan eks karyawan Tasyi.
"Curiga sama yang lain juga begitu cuma gak berani speak up karena butuh kerja," tulis akun @mrlnfw.
"Pengusaha kok memperkerjakan karyawan tapi gak ada kontrak kerja dan perjanjian tertulis kok aneh banget," tulis akun @pratidina_ds.
"Kalau emang beneran ngeri sih, belanja aja hedon tapi gaji karyawan gak dikasih, miris," tulis akun @nindyfebriana_.
Baca Juga: Tasyi Athasyia Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Ancam Pakai Kekerasan
(*)