"seandainya kalian tidak ada kasus seperti saat ini, karir kalian di Korea bakal makin naik. tapi skrg kesempatan emas itu hampir bs dikatakan hilang." tulis edy_l****.
Seperti yang diketahui, kasus antara FIFTY FIFTY dan agensinya ATTRAKT Entertainment memang semakin rumit.
Ya, pasalnya FIFTY FIFTY menggugat agensi yang sudah membesarkannya terkait penandatangan kontrak.
Sementara itu, hakim meminta agar kedua belah pihak menyerahkan dokumen tambahan paling lambat 19 Juli.
Sidang diperkirakan memakan waktu minimal tiga minggu sebelum hakim mengambil keputusan.
(*)