“Kuponnya udah dimasukin?,“ sambungnya.
“Sudah,“ seru warga.
“Kalo saya yang dapet pada marah nggak?,“ ujar Ayu.
“Nggak,“ sahut warga.
“Marah,“ sahut warga lain.
“Nggak boleh marah udah rejeki itu namanya, “ tandas Ayu.
Tak ayal, sang pedangdut mendapatkan saweran dari para warga.
Mulai dari uang pecahan Rp 50 ribu sampai Rp 100 ribu sang pedangdut peroleh.
Uang-uang saweran tersebut ada yang dibagikan kepada warga ada pula yang masuk dalam tas sang pedangdut.
Momen ini menuai beragam tanggapan dari warganet di kolom komentar seperti berikut.