Find Us On Social Media :

Raffi Ahmad Merasa Bersalah pada Rafathar yang Baru Kena Tonjok di Sekolah, sang Sultan Andara Ajak Putranya dan Nagita Slavina Lakukan Hal Ini: Seharian Senengin Rafathar

By Grid., Jumat, 8 September 2023 | 06:10 WIB

Raffi Ahmad dan Rafathar Malik Ahmad.

"Gue tuh main sama anak 5-10 menit udah bosen, tapi kalau ada hal-hal tertentu (aku masuk). Baru sekarang gue mulai deketnya, gue bukan yang tipe papa yang seharian nemenin anak."

"Gue malah lebih banyak waktu sama Rafathar daripada Cipung. kecuali ada endorse gue tempel." pungkasnya.

Banyak waktu buat anak, Raffi Ahmad kini juga menyempatkan diri untuk ajak putranya makan bersama.

Lebih lagi, Raffi mengaku tak memberi Rafathar kado selama dua kali ulang tahun putranya.

Momen makan bersama itu dibagikan sang artis pada Instagram @raffinagita1717.

"Hari ini Rafathar’s day, seharian senengin Rafathar menebus kado ulang tahun dia yang udah 2 tahun ga dapet kado dan kali ini yang dia mau Quality Time With Family tapi Cipung ga diajak," ungkap Raffi Ahmad.

Kebersamaan sang sultan Andara bersama putranya itu pun mencuri perhatian netizen.

Tak sedikit publik figur ikut mewarnai kolom komentar Instagram Raffi Ahmad.

aliciabeverlyw #teamleo emang butuhnya quality time

rena_kevin68 Ketika rafathar bisa minta semua yang berupa materi, tapi yang dia butuhkan ternyata quality time

Baca Juga: Rayyanza Dijuluki Bayi Ajaib Saking Pintarnya, Nagita Slavina Justru Berikan Bantahan, Ternyata Ini Alasannya