Grid.ID - Terkuak sosok musuh bebuyutan Ahmad Dhani semasa SMP.
Jadi musuh bebuyutan Ahmad Dhani, pria ini bongkar perangai suami Mulan Jameela jaman sekolah.
Lantas siapakah sosok musuh bebuyutan Ahmad Dhani saat SMP?
Seperti diketahui, Ahmad Dhani adalah musisi kondang Tanah Air.
Bersama band Dewa 19, Ahmad Dhani sukses menciptakan lagu-lagu hits yang populer hingga kini.
Tak hanya dikenal jago bermusik, Ahmad Dhani juga dikenal sebagai musisi yang kontroversial.
Ia pun kerap menerima kritikan dan komentar negatif dari publik.
Dikenal sebagai musisi kondang, Ahmad Dhani rupanya memiliki musuh bebuyutan semasa SMP lho.
Fakta itu terbongkar dalam kanal Youtube Wawan Juniarso Channel pada (22/05/2023).
Di unggahan itu, terkuak sosok musuh bebuyutan Ahmad Dhani semasa SMP.
Ya, sosok itu bernama Cak Heru atau yang akrab disapa Heru Gerbong.