Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Penyanyi dangdut Lesti Kejoran baru saja meluncurkan lagu baru, ‘Bukan Cinta Biasa’.
'Bukan Cinta Biasa' merupakan lagu yang pernah dibawakan penyanyi Malaysia, Siti Nurhaliza.
Sejak diunggah oleh channel YouTube 3D Entertainment, Rabu (27/9/2023), lagu ‘Bukan Cinta Biasa’versi Lesti Kejora telah ditonton sebanyak 72 ribu kali.
Saat artikel ini ditulis, lagu tersebut masih menduduki jajaran trending YouTube ke-6.
Berikut Lirik Lagu 'Bukan Cinta Biasa' - Lesti Kejora:
Begitu banyak cerita
Ada suka ada duka
Cinta yang inginku tulis
Baca Juga: Lirik Terjemahan Lagu Baru Vidi Aldiano ‘W U At?’, Karya Kolaborasi dengan Produser Korea Selatan
Bukanlah cinta biasa
Dua keyakinan beza