Ia dan Anya Geraldine bermain peran dalam film 'Gampang Cuan'.
"Yang ini iya (dagu), iya beneran (kena pukul) di uppercut. Tapi sih dia (Anya) ngerem pasti, tapi kalau mukul bawah nggak," terangnya.
"Cuma karena Anya gerakannya cepat banget, jadi kena. Ya kan adegan laga, nggak apa-apa lah," tambahnya.
Film 'Gampang Cuan' sendiri merupakan sebuah karya bergenre drama komedi.
Dimas Danang akan bermain peran pada film tersebut bersama Vino G Bastian, Anya Geraldine, Alzi Markers, Meriam Bellina, hingga Pandu Winoto.
Film ini akan tayang di bioskop mulai 16 November 2023 mendatang.
(*)