Find Us On Social Media :

5 Tradisi Natal dari Berbagai Negara, Mulai dari Makan Ayam Goreng sampai Berkeliling dari Rumah ke Rumah

By Irene Cynthia, Sabtu, 2 Desember 2023 | 05:05 WIB

Simbang Gabi, 5 Tradisi Natal dari Berbagai Negara, Mulai dari Makan Ayam Goreng sampai Berkeliling dari Rumah ke Rumah

Mereka berkeliling meminta tempat untuk merayakan perjalanan Maria dan Yoseph mencari penginapan.

Pesta Natal kemudian dimulai dengan doa dan nyanyian.

3. Swedia: Santa Lucia

Di Swedia, Santa Lucia adalah simbol Natal yang dihormati.

Pada tanggal 13 Desember, seorang gadis muda biasanya akan dipilih untuk memerankan Santa Lucia.

Ia mengenakan gaun putih dan mahkota dengan lilin, membawa daun cemara, dan memimpin prosesi lilin.

Baca Juga: 12 Inspirasi Kado Natal 2023 Sesuai Zodiak, Bikin Natalmu Makin Indah dan Bahagia untuk Sahabat dan Keluarga

4. Italia: La Befana

Di Italia, La Befana adalah penyihir tua yang memberikan hadiah kepada anak-anak pada malam Epifani.

Kegiatan ini biasanya dirayakan pada tanggal 5 Januari.

Ia dikatakan mengunjungi rumah-rumah dengan sapu dan memberikan hadiah atau arang kepada anak-anak yang baik atau nakal.

5. Filipina: Simbang Gabi