Selain pengantin, Igun juga merancang baju resepsi untuk Umi Pipik dan ibunda Egy Maulana.
Butuh waktu 4 bulan untuk menyelesaikan gaun pernikahan Adiba Khanza ini.
Desainer langganan artis itu mengaku tidak menemui kesulitan dalam proses pembuatan gaun.
Namun karena tubuh Adiba terlalu mungil, Igun harus meggunakan patung anak-anak untuk membuat pembuatan gaun tersebut.
"Gak ada kesulitan lah 20 tahun jadi penjahit. Tapi seru sih Adiba badannya kayak anak kecil jadi ga muat di patung normal jadi harus di patung anak kecil," ujar Igun.
(*)