Find Us On Social Media :

Jadi Wali Nikah Adiba Khanza, Air Mata Abidzar Al Ghifari Pecah Saat Peluk dan Cium Kening serta Tangan sang Kakak yang Menikah

By Siti M, Senin, 11 Desember 2023 | 12:00 WIB

Adiba Khanza bersama sang adik, Abidzar dan ibunda, Umi Pipik di pernikahannya dengan Egy Maulana Vikri, Minggu (10/12).

Bahkan tak sedikit pula yang memuji sikap Abidzar di hari pernikahan Adiba itu.

"Abidzar the real brother dan lelaki sejati," komentar @ica***.

"Ikut terharu masyaallah punya adek yg sayang bgt sama kakaknya," tambah @si***.

"Masya Allah...mewek lihatnya.... bahagia slalu buat kalian.," tulis @asi***.

"Masya Allah... Adik laki2 berasa kakak laki2.... Berbahagia selalu umi pipik dan keluarga," komentar @bun***.

Baca Juga: NYESEK, Abidzar Anak Almarhum Uje Ngaku Pengin Mati Muda dan Jadi Pohon, Ternyata Alasannya Gegara Rindu Sosok Penting Ini

(*)