Dilansir dari Kompas.com, insiden pembakaran ijazah itu berawal dari R dan Bryan yang ribut masalah helm.
Bryan disebut meminjam helm R saat keduanya masih berpacaran.
Akan tetapi, helm R tak kunjung dikembalikan meski dirinya sudah menagih berbagai cara.
Merasa marah, R pun membakar ijazah Bryan yang dititipkan padanya.
Bryan awalnya mengira R hanya bercanda.
Ia pun kaget saat R benar-benar memusnahkan ijazahnya.
Padahal menurut aturan ijazah hanya bisa dicetak sekali seumur hidup.
(*)