Find Us On Social Media :

5 Rekomendasi Kegiatan untuk Sambut Tahun Baru 2024, Ciptakan Suasana Liburan Keluarga yang Makin Akrab

By Mardyaning Christ Cahyarani, Kamis, 28 Desember 2023 | 09:49 WIB

5 Rekomendasi kegiatan menyambut tahun baru 2024

Laporan Wartawan Grid.ID, Mardyaning Christ Cahyarani

Grid.ID - Tak terasa tahun baru 2024 tinggal menghitung hari.

Siapa nih yang sudah tidak sabar menyambut datangnya tahun baru 2024?

Tentunya, momen liburan untuk menyambut tahun baru 2024 menjadi waktu terbaik untuk berkumpul bersama keluarga maupun rekan terdekat.

Dilansir dari laman Kompas.com pada Kamis (28/12/2023), inilah 5 kegiatan yang bisa menjadi alternatif untuk menyambut datangnya tahun baru 2024.

1. Camping

Siapa nih yang mengaku suka camping?

Ya, kegiatan camping bisa menjadi salah satu alternatif kegiatan untuk mengisi liburan bersama keluarga.

Gak cuma sekedar berlibur saja, camping juga bisa menjadi salah satu alternatif healing karena dapat menikmati keindahan alam terbuka.

Berbagai kegiatan saat camping bisa dilakukan misalnya trekking, rafting, flying fox, memasak bersama sembari menikmati keindahan alam, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Tahun Baru 2024 dalam Berbagai Bahasa, Mulai dari Rusia hingga Italia, Cocok Dikirim via WA

2. Menggelar barbeque dan karaoke bersama